Rabu, 23 Juli 2008
Allah maha pengasih
Saudara Allah itu panjang sabar dan berlimpah kasih setia.Dia telah memberikan anugerah yang terbesar bagi manusia ciptaan-Nya. Anugerah-Nya adalah Anak-Nya yang tunggal yaitu Yesus Kristus telah diberikan pada manusia supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal.' Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa melainkan beroleh hidup yang kekal'. (Yohanes 3:16)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar